Resep Gado Gado Siram Sambal Kacang Oleh Syahara

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Gado Gado Siram Sambal Kacang Oleh Syahara
  • Resep Gado Gado Siram Sambal Kacang oleh Syahara

    Dibawah ini adalah resep cara membuat Gado Gado Siram Sambal Kacang. Resep Gado Gado Siram Sambal Kacang yang ditulis Syahara bisa disajikan .



    cara membuat Gado Gado Siram Sambal Kacang


    Resep Gado Gado Siram Sambal Kacang


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Baham bumbu kacang ??????
    2. 200 gram Kacang tanah goreng
    3. 5 siung Bawang merah
    4. 3 siung Bawang putih
    5. 5 bh Cabe merah kriting atau lebih selera
    6. 2-3 buah Cabe rawit atau lebih selera
    7. 1 keping gula merah disisir
    8. Air asem jawa
    9. secukupnya Garam
    10. 3-4 Daun jeruk buang tulangnya sobek2
    11. 1 buah jeruk limou
    12. Bahan sayur di kukus ??????
    13. 1 buah labu kupas belah 4 bagian
    14. 2 buah wortel kupas belah jd 2 bagian
    15. 2 buah kentang kupas belah 2 bagian
    16. 5-6 buah kacang panjang potong2
    17. Bahan pelangkap ??????
    18. Tempe goreng potong2
    19. Tahu goreng potong2
    20. Timun iris tipis
    21. Kol iris tipis tipis
    22. 3 buah Telur rebus belah
    23. Secukupnya krupuk merah goreng

    Cara Membuat

    1. Cuci bersih bahan sayuran nya, kupas dan belah2 lalu panaskan kukusan kukus kukus telur nya dulu setelah 10 menitan masukan sayur nya jangan lama2 10 -15 menitan kacang panjang masuknya terakhir cukup 3 menit aja lalu dinginkan

    2. Blender kacang tanah, cabe bawang merah bawang putih daun jeruk

    3. Setelah halus tuang bahan sambal kacang ke panci kecil lalu tambahkan air 500 ml aduk aduk lalu nyalakan api biarkan mendidih tanbahkan air asam jawa, gula merah dan garam aduk aduk terus setelah agak mengental matikan kompor, lalu masukan air peeasan jeruk limau, koreksi rasa kalo kirang manis atau asin bisa di tambahin gula dan garamnya, ingat ya bun jangan terlalu kental ya krn pas dingin sambal kacang akan lebih mengental

    4. Lalu goreng tempe dan tahu nya goreng pula krupuk merahnya.

    5. Siapkan piring lalu tata sayur kukus di piring, masukan juga tahu tempe dan telur rebusnya iris ripis timun dan kol lalu siram dengan bumbu kacang taburin atasnya krupuk merah

    6. Selamat mencoba




    Demikianlah Resep Gado Gado Siram Sambal Kacang, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Gado Gado Siram Sambal Kacang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gado Gado Siram Sambal Kacang Oleh Syahara diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Gado Gado Siram Sambal Kacang Oleh Syahara dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2015/10/resep-gado-gado-siram-sambal-kacang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.