Resep Bandeng presto kuah kuning Oleh Giacinta Permana

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bandeng presto kuah kuning Oleh Giacinta Permana
  • Resep Bandeng presto kuah kuning oleh Giacinta Permana

    Dibawah ini adalah resep Bandeng presto kuah kuning. Resep Bandeng presto kuah kuning yang dibuat oleh Giacinta Permana cukup untuk 6 porsi.



    resep lengkap untuk Bandeng presto kuah kuning


    Resep Bandeng presto kuah kuning


    Porsi: 6 porsi

    Bahan-bahan

    1. 2 ekor Ikan Bandeng presto siap pakai, potong 8 bagian, goreng
    2. 2 siung Bawang putih, iris tipis
    3. 3 siung bawang merah, iris tipis
    4. 2 batang sereh, potong-potong
    5. 2 lembar daun salam, robek kecil
    6. 5 cm kunyit, bakar,kupas iris tipis
    7. 3 buah cabe Merah, iris serong
    8. 1 buah Tomat, potong dadu
    9. 1 batang daun bawang, potong-potong
    10. 1 sdm kecap manis sedang
    11. 1 sdt garam
    12. 1 sdt ketumbar bubuk
    13. 3 sdm minyak sayur
    14. 600 ml air

    Langkah

    1. Tumis bawang putih dan merah sampai harum, masukkan cabe merah, tomat, kunyit, salam dan sereh.

    2. Tambahkan air, biarkan sampai mendidih.

    3. Masukkan bandeng presto, daun bawang, kecap, garam dan ketumbar bubuk.

    4. Masak sampai bumbu meresap dan kuah agak menyusut.

    5. Angkat dan hidangkan hangat.




    Itulah tadi Resep Bandeng presto kuah kuning, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bandeng presto kuah kuning diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bandeng presto kuah kuning Oleh Giacinta Permana diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bandeng presto kuah kuning Oleh Giacinta Permana dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2017/03/resep-bandeng-presto-kuah-kuning-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.