Resep Ayam semur ala ala oleh Mamah nya Asha
Inilah cara memasak Ayam semur ala ala. Resep Ayam semur ala ala yang ditulis Mamah nya Asha bisa menjadi 2 porsi.
Resep Ayam semur ala ala
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 250 gr ayam
- 4 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 3 lembar daun salam
- 2 batang serai ; geprek
- 1 sdm lada putih
- 1 buah cabe merah
- 1 ruas jahe
- 3 butir cengkeh
- 30 ml kecap manis
- 500 ml air
- 3 sdm minyak goreng
- 1/2 sdt gula pasir
- 1/2 sdt kaldu bubuk ; optional
- sejumput garam
- sedikit pala ; optional
Langkah
-
Potong potong ayam sesuai selera.kemudian cuci bersih. Rebus hingga daging empuk dan darah hilang ± 15 menit
-
Bumbu halus : Bawang merah,bawang putih,cabe merah,lada,pala dan jahe
-
Panaskan minyak goreng. masukan bumbu halus, salam dan serai hingga bumbu tercium harum
-
Masukan air, ayam, kecap, cengkeh, garam, gula pasir dan kaldu bubuk. Biarkan hingga bumbu tercampur rata dan meresap. Angkat dan sajikan
Itulah Resep Ayam semur ala ala, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ayam semur ala ala diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam semur ala ala Kiriman dari Mamah nya Asha diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam semur ala ala Kiriman dari Mamah nya Asha dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2017/03/resep-ayam-semur-ala-ala-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.