Resep Sagu keju oleh Gabriella Gusti
Berikut ini adalah resep masakan Sagu keju. Resep Sagu keju yang dishare oleh Gabriella Gusti cukup untuk .
Resep Sagu keju
Porsi:
Bahan-bahan
- 300 gr Tepung sagu (Sagu tani)
- 2 lembar Daun pandan
- 100 gr Margarin
- 50 gr Butter (sy pake Hollman)
- 150 gr Gula halus
- 1 btr Kuning telur
- 100 gr Keju parut
- 50 ml Santan kental (sy pake kara)
- 50 gr Maizena
- 50 gr Tepung terigu
- 2 sdm susu bubuk fc
Langkah
-
Sangrai terlebih dahulu tepung sagu & daun pandan dgn api kecil.. aduk terus sampai daun kering. Angkat dan dinginkan
-
Mixer margarin dan butter dg kecepatan sedang hingga putih dan lembut.. setelah itu tambahkan gula mixer sampai rata. Lalu masukkan kuning telur mixer lg
-
Masukkan keju parut aduk rata dan masukan perlahan tepung sagu, terigu, susu bubuk sambil di aduk dan masukan santan kental..
-
Panaskan oven.. cetak dan panggang sampai matang..
Itulah tadi Resep Sagu keju, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sagu keju diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sagu keju - Gabriella Gusti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sagu keju - Gabriella Gusti dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2017/03/resep-sagu-keju-gabriella-gusti.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.