Resep Tumis Kuah Capcay Makaroni oleh Inkha Felicia Fahira
Inilah resep cara membuat Tumis Kuah Capcay Makaroni. Resep Tumis Kuah Capcay Makaroni yang ditulis Inkha Felicia Fahira dapat disajikan .
Resep Tumis Kuah Capcay Makaroni
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 buah sawi putih ukuran sedang
- 2 buah wortel
- Makaroni
- 1 sdm daun bawang
- 1 cabai merah
- Lengkuas
- 3 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- Lada bubuk
- 1 sdm tepung maizena
- Saus tiram (sauri saus tiram)
- Minyak sayur
- secukupnya Garam, gula, sasa
- Air sckupnya
Langkah
-
Cuci bersih semua sayur2an, setelah dicuci bersih potong2 sawi putih+wortel.
-
Iris tipis2 daun bawang+ cabai merah, sambil rebus dahulu makaroni (tdk terlalu lembek) lalu angkat tiriskan
-
Haluskan bawang merah dan bawang putih, geprek sedikit lengkuas
-
Panaskan 2 sdm minyak sayur lalu tumis bawang merah+bawang putih, lengkuas, daun bawang+cabai merah sampai harum.
-
Masukan sawi putih+wortel, beri saus tiram secukup nya aduk + tambahkan air secukupnya, masukan sedikit saja lada bubuk, beri garam, gula, sasa rasakan sesuai selera (tunggu sampai sayuran matang/agak lunak)
-
Kemudian masukan 1 sdm tepung maizena, aduk rata, masukan makaroni, biarkan sedikit menyusut.
Itulah Resep Tumis Kuah Capcay Makaroni, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Tumis Kuah Capcay Makaroni diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis Kuah Capcay Makaroni - Inkha Felicia Fahira diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tumis Kuah Capcay Makaroni - Inkha Felicia Fahira dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2017/04/resep-tumis-kuah-capcay-makaroni-inkha.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.