Resep Gado gado surabaya Kiriman dari Anindiyah Alfera

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Gado gado surabaya Kiriman dari Anindiyah Alfera
  • Resep Gado gado surabaya oleh Anindiyah Alfera

    Berikut ini adalah cara memasak Gado gado surabaya. Resep Gado gado surabaya yang dibuat oleh Anindiyah Alfera bisa jadi 14 porsi.



    resep Gado gado surabaya


    Resep Gado gado surabaya


    Porsi: 14 porsi

    Bahan-bahan

    1. Bahan Bumbu Gado gado:
    2. 400 gram kacang tanah goreng
    3. 50 gram bawang putih yang sudah dirajang dan digoreng
    4. 100 gram cabe besar
    5. 250 gram gula pasir
    6. optional garam, vitsin
    7. 100 ml santan
    8. 50 gram tepung maizena
    9. 1,5 liter air
    10. Bahan pelengkap :
    11. 14 biji lontong (saya beli di pasar)
    12. 5 buah mentimun
    13. 250 gram kentang
    14. 10 buah tahu goreng
    15. 4 butir telur ayam rebus
    16. 250 gram daun selada keriting
    17. 250 gram tomat segar
    18. 250 gram krupuk udang
    19. 100 gram emping blinjo
    20. 1/2 kg sayur kubis
    21. 350 gram taoge
    22. Bahan Sambel ;
    23. 100 gram cabe kecil
    24. 3 butir tomat
    25. 2 siung bawang putih
    26. bahan direbus semua dan di halus kan setelahnya

    Cara Membuat

    1. Semua bahan bumbu gado gado diblender. Kemudian taruh panci dan dimasak sampai tanek hingga keluar minyak nya. Ingat pada saat direbus bumbu harus sering diaduk dan dilihat karena pada saat mendidih bisa naik keatas.

    2. Kalo udah mendidih kecilkan api, tambahkan gula, garam dan vitsin.

    3. Sebelum api dimatikan, tepung maizena beri sedikit air lalu masukan ke bumbu nya tadi agar mengental aduk sebentar kemudian matikan api

    4. Kukus telur, kentang, rebus sayur kubis dan taoge.

    5. Goreng krupuk udang dan emping blinjo.

    6. Rebus bahan sambel dan haluskan.

    7. Kemudian tata semua bahan gado gado di piring dan siap disajikan

    8. Selamat mencoba... Mudahkan... Dijamin endees




    Demikianlah tadi Resep Gado gado surabaya, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Gado gado surabaya diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gado gado surabaya Kiriman dari Anindiyah Alfera diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Gado gado surabaya Kiriman dari Anindiyah Alfera dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2018/07/resep-gado-gado-surabaya-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.