Resep Ayam teriyaki panggang tanpa minyak ala akari papa oleh Ekitchen
Inilah cara membuat Ayam teriyaki panggang tanpa minyak ala akari papa. Resep Ayam teriyaki panggang tanpa minyak ala akari papa yang dishare oleh Ekitchen bisa menjadi 3 porsi.
Resep Ayam teriyaki panggang tanpa minyak ala akari papa
Porsi: 3 porsi
Bahan-bahan
- 3 potong paha ayam dengan kulit tanpa tulang
- 4 siung bawang putih
- 1/2 sdt merica
- 3 sdm saus teriyaki
- 2 sdm tepung maizena (atau sagu)
Cara Membuat
-
Marinasi ayam dengan bawang putih cincang dan merica selama 30 menit-1 jam
-
Tusuk-tusuk dengan garpu daging ayamnya, balurkan tepung maizena secara merata di semua sisi ayam
-
Siapkan wajan, masukkan ayam dgn sisi kulit menghadap ke bawah wajan. Diamkan selama 8 menit dengan api kecil sekali sampai ayam mengeluarkan minyak
-
Dengan tissue, bersihkan minyak yg keluar. Setelah itu balik ayamnya dan diamkan lagi selama 4 menit masih dgn api kecil
-
Setelah itu masukkan saus teriyaki, aduk rata dan tutup masing2 sisi 1-2 menit. Jaga agar tdk gosong
-
Jika sudah kecokelatan dan terkaramelisasi, angkat dan potong sesuai selera dengan kulit menghadap ke bawah telenan agar tdk copot
Demikianlah tadi Resep Ayam teriyaki panggang tanpa minyak ala akari papa, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ayam teriyaki panggang tanpa minyak ala akari papa diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam teriyaki panggang tanpa minyak ala akari papa Karya Ekitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam teriyaki panggang tanpa minyak ala akari papa Karya Ekitchen dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2019/08/resep-ayam-teriyaki-panggang-tanpa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.