Resep Gethuk Singkong Gula Merah oleh Yuliana N. Azzizah
Berikut ini adalah cara membuat Gethuk Singkong Gula Merah. Resep Gethuk Singkong Gula Merah yang dibuat oleh Yuliana N. Azzizah dapat disajikan .
Resep Gethuk Singkong Gula Merah
Porsi:
Bahan-bahan
- 1,5 kg singkong
- 150 gr gula merah sisir
- 3 sdm gula pasir
- 1/2 gelas air
- 1 sdt garam
- 2 lembar daun pandan
- 200 gr kelapa (kukus bersama 1/2 sdt garam dan lembar pandan)
Cara Membuat
-
Rebus gula merah, 1 lembar daun pandan, gula pasir, garam sampai gula larut. Dinginkan suhu ruang.
-
Kukus singkong yg telah dibersihkan dan dipotong kecil dengan daun pandan sampai mempur.
-
Setelah matang tumbuk selagi panas bersama kelapa kukus sampai halus, tambahkan cairan gula merah aduk rata.
-
Cetak dalam loyang yg dialasi plastik.
-
Potong2 dan siap dinikmati.
Itulah tadi Resep Gethuk Singkong Gula Merah, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Gethuk Singkong Gula Merah diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gethuk Singkong Gula Merah Karya Yuliana N. Azzizah diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Gethuk Singkong Gula Merah Karya Yuliana N. Azzizah dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2017/03/resep-gethuk-singkong-gula-merah-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.