Resep Bolu Pisang Lembut oleh Yummy Popty Ping
Berikut ini cara memasak Bolu Pisang Lembut. Resep Bolu Pisang Lembut yang dishare oleh Yummy Popty Ping bisa disajikan .
Resep Bolu Pisang Lembut
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan A:
- 2 butir kuning telur
- 230 gr pisang matang (aku pakai cavendish), haluskan
- 220 gr tepung terigu
- 150 gr gula pasir
- 90 gr DCC, cincang kasar
- 80 gr salted butter, lelehkan
- 2 sdm susu bubuk
- 1 sdt vanilla essence
- 1 sdt baking powder
- 1/2 sdt baking soda
- Bahan B:
- 2 butir putih telur
- 1 sdm air jeruk nipis
- Topping: almond cincang (optional)
Langkah
-
Dalam wadah, campur pisang, telur, vanilla essence, dan mentega, aduk hingga rata menggunakan whisk. Masukkan gula pasir, aduk lagi hingga tercampur rata.
-
Masukkan tepung terigu, susu bubuk, baking powder, dan baking soda ke dalam adonan sambil diayak secara bertahap (2-3x). Aduk hingga rata. Sisihkan.
-
Dalam wadah lain, kocok putih telur dan air jeruk nipis hingga mengembang soft peak.
-
Masukkan kocokan putih telur ke dalam adonan pisang secara bertahap (2x). Aduk balik hingga rata dan homogen. Jangan over mixed, nanti adonan jadi cair.
-
Tambahkan potongan DCC, aduk balik lagi hingga tercampur rata.
-
Tuang adonan ke dalam loyang anti lengket atau yang sudah dialasi baking paper. Taburi dengan almond cincang. Panggang dengan suhu 160C selama 60 menit (sesuaikan oven masing2).
Itulah Resep Bolu Pisang Lembut, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bolu Pisang Lembut diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Pisang Lembut Kiriman dari Yummy Popty Ping diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu Pisang Lembut Kiriman dari Yummy Popty Ping dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2018/01/resep-bolu-pisang-lembut-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.