Resep Cupcake chocolate oleh Lelly Endah Margareta
Inilah cara membuat Cupcake chocolate. Resep Cupcake chocolate yang dibuat oleh Lelly Endah Margareta bisa menjadi 30 cup.
Resep Cupcake chocolate
Porsi: 30 cup
Bahan-bahan
- 250 gr gula pasir
- 700 gr tepung (kmren sya pakai tepung cakra)
- 7 butir telor
- 200 gr margarin
- 1 sdt vanilli bubuk
- 2 sachet skm coklat
- 2 sdm dark coklat cair (bsa pakai susu bubuk milo/dancow)
- 1 sdm baking powder
- sesuai selera Topping sya pakai keju & chocochips
Langkah
-
Mixer telur, margarin dan gula sampai rata dan mengembang.
-
Masukkan bahan pelengkap (tepung,vanilli,coklat bubuk n cair,baking powder) dalam adonan pertama,mixer lagi smpai tercampur rata.
-
Cetak adonan,jangan terlalu penuh isi cupnya karena ngembang kueny,,kemudian kasih toping keju/ chocochip atau sesuai selera.
-
Panggang dalam oven 30 mnt dgn suhu 180.
Demikianlah Resep Cupcake chocolate, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Cupcake chocolate diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cupcake chocolate Kiriman dari Lelly Endah Margareta diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cupcake chocolate Kiriman dari Lelly Endah Margareta dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2018/02/resep-cupcake-chocolate-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.