Resep Lemper Abon Sederhana Kiriman dari Rika Soedrajat

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Lemper Abon Sederhana Kiriman dari Rika Soedrajat
  • Resep Lemper Abon Sederhana oleh Rika Soedrajat

    Berikut ini cara memasak Lemper Abon Sederhana. Resep Lemper Abon Sederhana yang dishare oleh Rika Soedrajat bisa jadi .



    resep masakan Lemper Abon Sederhana


    Resep Lemper Abon Sederhana


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 250 gr beras ketan, cuci kemudian rendam selama 2 jam
    2. 150 ml santan
    3. 1/2 sdt garam
    4. 2 lembar daun pandan
    5. Daun pisang untuk membungkus
    6. 1 bungkus abon

    Langkah

    1. Kukus ketan selama 15 menit.

    2. Di dalam panci, tuangkan santan, garam serta daun pandan, masak hingga mendidih.

    3. Masukkan santan kedalam ketan, aduk hingga menyerap.

    4. Kukus kembali ketan yang sudah tercampur santan hingga matang kurang lebih 30 menit.

    5. Jika ketan sudah matang, letakkan 1 sendok nasi ketan diatas daun pisang, pipihkan, kemudian isi dengan abon, gulung dan sematkan lidi atau staples. Lakukan hingga semua adonan habis.

    6. Jika sudah, bakar di teflon sampai harum. Sajikan.




    Itulah tadi Resep Lemper Abon Sederhana, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Lemper Abon Sederhana diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lemper Abon Sederhana Kiriman dari Rika Soedrajat diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Lemper Abon Sederhana Kiriman dari Rika Soedrajat dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2018/10/resep-lemper-abon-sederhana-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.