Resep Roti Gulung Sosis oleh Aprilia Pratama
Berikut ini adalah cara memasak Roti Gulung Sosis. Resep Roti Gulung Sosis yang dibuat oleh Aprilia Pratama dapat disajikan .
Resep Roti Gulung Sosis
Porsi:
Bahan-bahan
- 4 lembar Roti Tawar
- 2 buah Sosis belah dua
- 1 butir telur ayam
- secukupnya Garam
- 1/2 sdt Lada bubuk
- secukupnya Tepung Roti / Parnir
- secukupnya Minyak untuk menggoreng
- Pelengkap:
- sesuai selera Saus sambal
- secukupnya Mayonnaise
Langkah
-
Buang pinggiran roti tawar (jika ada) lalu pipihkan sampai agak tipis. Kemudian taruh sosis, gulung sambil agak ditekan agar padat.
-
Kocok telur, tambahkan garam & lada secukupnya. Kemudian masukkan gulungan roti ke dalam telur & tepung roti.
-
Goreng dengan api kecil sampai luarnya kecoklatan dan bagian dalam matang.
-
Siap disajikan dengan saos sambal & mayonnaise.
-
Note: isian juga bisa ditambahkan dengan keju atau bahan lain sesuai selera.
Itulah tadi Resep Roti Gulung Sosis, Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Roti Gulung Sosis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti Gulung Sosis Oleh Aprilia Pratama diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Roti Gulung Sosis Oleh Aprilia Pratama dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2016/03/resep-roti-gulung-sosis-oleh-aprilia.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.