Resep Putu ayu mawar oleh Amalia/rakacha Cooking
Berikut ini adalah cara memasak Putu ayu mawar. Resep Putu ayu mawar yang ditulis Amalia/rakacha Cooking cukup untuk 24pc.
Resep Putu ayu mawar
Porsi: 24pc
Bahan-bahan
- 200 gr terigu
- 200 gr gula pasir
- 2 btr telur
- 1 sdt SP
- 200 ml santan
- 1/2 kelapa muda parut
- Minyak untuk mengoles
Langkah
-
Kukus kelapa, kurleb 10mnt,sisihkan
-
Oles cetakan dgn minyak, isi dengan kelapa yg sudah dikukus
-
Mix telor dan gula juga sp sampai putih berjejak, kurleb 8 mnt
-
Sebenarnya warna asli putu ayu hijau, cm saya pengen bikin warna lain, jd deh saya bikin 2warna ????
-
Tuang ke dalam cetakan yg sudah diisi kelapa sebelumnya
-
Kukus dengan api sedang, dengan kondisi air sdh mendidih ya mam.. Kurleb 10mnt, test kematangan,kl ditusuk sdh tdk ada yg menempel berarti sdh matang,
-
Angkat, balikan isi cetakan, sehingga keliatan cantikkk sekali, bunga mawar warna pink dan hijau dengan taburan kelapa...
-
1adonan menghasilkan kurleb 24 mawar, mudah, dan sangat cepat, langsung selesai gk pake lama buat cemilan krucils
Demikianlah Resep Putu ayu mawar, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Putu ayu mawar diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Putu ayu mawar - Amalia/rakacha Cooking diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Putu ayu mawar - Amalia/rakacha Cooking dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2016/06/resep-putu-ayu-mawar-amaliarakacha.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.