Resep Brownies pisang pandan leci By ?? Shofiyyah ??

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Brownies pisang pandan leci By ?? Shofiyyah ??
  • Resep Brownies pisang pandan leci oleh ?? Shofiyyah ??

    Dibawah ini adalah cara memasak Brownies pisang pandan leci. Resep Brownies pisang pandan leci yang dishare oleh ?? Shofiyyah ?? cukup untuk .



    resep makanan Brownies pisang pandan leci


    Resep Brownies pisang pandan leci


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 buah pisang ambon ukuran besar yang sudah matang sempurna
    2. 1 butir telur
    3. 5 sdm munjung terigu
    4. 6 sdm gula pasir
    5. 50 gr coklat batang putih
    6. 3 sdm mentega
    7. 1/2 sdt BPDA
    8. 1/2 sdt TBM
    9. 1/2 sdt pasta pandan
    10. 1 sdt pasta leci

    Langkah

    1. Hancurkan pisang dengan garpu, sisihkan

    2. Tim mentega bersama coklat putih. dinginkan

    3. Kocok telur dan gula hingga berbuih,tambahkan BPDA dan TBM kocok dengan wisk hingga lumayan mengembang. sekitar 5 menit

    4. Masukkan pisang,aduk lalu tambahkan cairan mentega - coklat bergantian dengan tepung terigu

    5. Setelah rata,tambahkan pasta

    6. Tuang di teflon,masak dengan api sangat kecil nyaris padam. tes tusuk

    7. Sajikan penuh cinta tuk keluarga.

    8. Foto buram karena buatnya menjelang maghrib,,abaikan potongan yang kurang rapi ya.,,




    Itulah tadi Resep Brownies pisang pandan leci, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Brownies pisang pandan leci diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Brownies pisang pandan leci By ?? Shofiyyah ?? diatas pada kategori resep berikut ini
         

    Anda sedang membaca Resep Brownies pisang pandan leci By ?? Shofiyyah ?? dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2016/11/resep-brownies-pisang-pandan-leci-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.