Resep Nasi bakar jagung ayam - Lily

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Nasi bakar jagung ayam - Lily
  • Resep Nasi bakar jagung ayam oleh Lily

    Berikut ini adalah resep Nasi bakar jagung ayam. Resep Nasi bakar jagung ayam yang ditulis Lily bisa disajikan 4 porsi.



    gambar untuk cara membuat Nasi bakar jagung ayam


    Resep Nasi bakar jagung ayam


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 piring nasi putih
    2. 1 buah jagung manis (diserut)
    3. secukupnya daging ayam matang (disuwir)
    4. 2 buah wortel (dipotong dadu)
    5. 1 pack santan instan
    6. 1 batang serai
    7. secukupnya jahe (potong melintang)
    8. secukupnya gula pasir
    9. secukupnya minyak goreng
    10. bahan bumbu halus
    11. 2 siung bawang putih
    12. 4 siung bawang merah
    13. 2 buah cabe rawit besar (sesuai selera)
    14. secukupnya garam
    15. lalapan
    16. 1 buah timun (iris sesuai selera)
    17. 4 buah tomat
    18. secukupnya daun kemangi
    19. bungkus
    20. secukupnya daun pisang
    21. secukupnya lidi

    Langkah

    100 menit
    1. Siapkan bahan2, wortel dipotong2 dadu, jagung diserut, daging ayam disuwir

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Bawang putih + garam diuleg, tambah bawang merah diuleg sampai halus, tambahkan cabe, kemudian uleg

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Tumis bumbu halus sampai baunya harum

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Masukkan wortel + jagung, aduk rata kemudian tambahkan daging ayam, tambahkan sedikit gula pasir lalu aduk sampai layu

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Masukkan sereh yg sudah digeprek + jahe, masukkan nasi kemudian aduk, tambahkan santan aduk sampai merata. Lalu matikan kompor

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Bungkus dengan daun pisang, kedua ujungnya disimpul dengan lidi (mirip pepes) dengan besar sesuai selera. Lakukan sampai semua masakan habis.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. Bakar sampai daunnya layu kecoklatan, isinya akan matang dan ada aroma daun bakarnya. Disini karena tidak punya arang sehingga dibakarnya diteflon dengan api sedang

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    8. Jika sudah kering bisa diangkat. Siap disajikan beserta lalapan ????

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah Resep Nasi bakar jagung ayam, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Nasi bakar jagung ayam diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi bakar jagung ayam - Lily diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Nasi bakar jagung ayam - Lily dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2017/11/resep-nasi-bakar-jagung-ayam-lily.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.