Resep Oseng jagung, kentang, telur simple oleh Dayu Dian
Berikut ini adalah cara memasak Oseng jagung, kentang, telur simple. Resep Oseng jagung, kentang, telur simple yang dibuat oleh Dayu Dian dapat disajikan .
Resep Oseng jagung, kentang, telur simple
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 buah kentang
- 2 buah jagung manis
- 1 butir telur ayam
- 3 ruas bawang merah
- 5 ruas bawang putih
- sesuai selera Terasi
- Secukupnya Minyak goreng
- 1/2 gelas air
- Secukupnya Garam
- 1 sdt Merica
Langkah
-
Kupas kentang lalu potong kecil2 kemudian rebus sampai sedikit lembek, angkat dan tiriskan. Cuci bersih jagung kemudian parut.
-
Iris bawah merah dan bawah putih. Kemudian siapkan wajan beri sedikit minyak lalu tumis bawang merah dan putih hingga harum lalu masukkan terasi. Setelah itu beri 1/2 gelas air. Biarkan mendidih.
-
Selanjutnya masukkan parutan jagung ke dalamnya aduk sampai merata tunggu hingga sedikit layu kemudian masukkan kentang. Tambahkan garam dan merica sesuai selera aduk hingga merata.
-
Ambil satu biji jagung jika sudah matang tambahkan 1 butir telor ayam tunggu sampai telornya sedikit matang kemudian aduk rata. Tunggu air sampai meresap dan matikan kompor lalu sajikan.
Itulah Resep Oseng jagung, kentang, telur simple, Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Oseng jagung, kentang, telur simple diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Oseng jagung, kentang, telur simple Dari Dayu Dian diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Oseng jagung, kentang, telur simple Dari Dayu Dian dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2018/09/resep-oseng-jagung-kentang-telur-simple.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.