Resep ES DUNG-DUNG - Ridha An Nisa

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep ES DUNG-DUNG - Ridha An Nisa
  • Resep ES DUNG-DUNG oleh Ridha An Nisa

    Dibawah ini adalah cara memasak ES DUNG-DUNG. Resep ES DUNG-DUNG yang ditulis Ridha An Nisa bisa jadi 5 porsi.



    bahan dan cara membuat ES DUNG-DUNG


    Resep ES DUNG-DUNG


    Porsi: 5 porsi

    Bahan-bahan

    1. 500 ml Santan Kental
    2. 3 lembar Daun Pandan
    3. 1 sendok teh Garam
    4. 100 gram Gula Bubuk
    5. 1 butir Putih Telur
    6. 100 gram Kelapa Muda
    7. secukupnya Sirup Coco Pandan

    Langkah

    1. Mixer telur dan gula hingga mengembang.

    2. Didihkan santan, daun pandan dan garam dengan api kecil dan terus diaduk. Dinginkan, masukkan sebentar dalam frezer.

    3. Potong-potong(blender kasar) kelapa muda. Masukkan ke santan yang sudah dingin, Lalu campur dengan adonan telur, mixer sampai mengembang.

    4. Setelah mengembang adonan es, masukkan ke frezer. Tunggu hingga membeku, mixer kembali hingga lembut masukkan ke frezer kembali (bisa diulang 3 kali untuk hasil lebih lembut)

    5. Hidangkan dengan sirup frambozen/cocopandan




    Demikianlah Resep ES DUNG-DUNG, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep ES DUNG-DUNG diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep ES DUNG-DUNG - Ridha An Nisa diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep ES DUNG-DUNG - Ridha An Nisa dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2019/02/resep-es-dung-dung-ridha-nisa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.