Resep Bolu Sakura (bolu karamel jadul) oleh Ibu Malka
Inilah resep Bolu Sakura (bolu karamel jadul). Resep Bolu Sakura (bolu karamel jadul) yang dishare oleh Ibu Malka dapat disajikan 10 porsi.
Resep Bolu Sakura (bolu karamel jadul)
Porsi: 10 porsi
Bahan-bahan
- Bahan A :
- 125 gr gula pasir
- 250 ml air matang
- Bahan B :
- 2 butir telur
- 125 gr gula pasir
- Bahan C campur jadi 1 & ayak :
- 225 tepung protein sedang
- 1/2 sdt soda kue
- 1/2 sdt baking powder
- Bahan D :
- 50 gr margarine, lelehkan
Langkah
-
Siapkan cetakan bolu sakura, oles dgn margarine dan taburi dgn tepung terigu. Sisihkan
-
Bahan A : Masak 125 gr gula pasir hingga jadi karamel (jangan sampai gosong yaa,, nanti bolunya jadi pahit) Tuangi air, jangan diaduk, masak sampai mendidih. Angkat. Sisihkan.
-
Bahan B : Kocok telur dengan sisa gula pasir sampai kental dan mengembang, tuangi gula karamel sambil dikocok dengan kecepatan rendah hingga rata (Pada saat ini adonan akan encer banget tapi gak perlu khawatir)
-
Bahan C + D : Masukkan tepung terigu, aduk rata. Tambahkan mentega cair secara bertahap sambil diaduk secara perlahan hingga rata.
-
Tuang adonan ke dalam cetakan hingga 3/4 cetakan. Kukus sekitar 15 menit hingga matang. Angkat. Keluarkan dari cetakan.
-
Bolu sakura empuk, cempluk dan legit siap dinikmatiiii *nyeduh teh* ??
Itulah tadi Resep Bolu Sakura (bolu karamel jadul), Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bolu Sakura (bolu karamel jadul) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Sakura (bolu karamel jadul) Kiriman dari Ibu Malka diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu Sakura (bolu karamel jadul) Kiriman dari Ibu Malka dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2019/07/resep-bolu-sakura-bolu-karamel-jadul.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.