Resep Bolu Pandan Sederhana - RetnoAnshor

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bolu Pandan Sederhana - RetnoAnshor
  • Resep Bolu Pandan Sederhana oleh RetnoAnshor

    Dibawah ini adalah cara membuat Bolu Pandan Sederhana. Resep Bolu Pandan Sederhana yang dishare oleh RetnoAnshor dapat disajikan .



    cara membuat Bolu Pandan Sederhana


    Resep Bolu Pandan Sederhana


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 250 gr tepung terigu segitiga biru
    2. 250 gr gula pasir
    3. 1 sdt SP
    4. 1 sdt BP
    5. 7 bj Telur Ayam
    6. Santan kara 130 ml atau 2 bks kara @65 ml
    7. 1 bks Susu bubuk dancow
    8. secukupnya Pasta pandan

    Langkah

    1. Kocok telur, gula pasir, SP dan BP sampai mengembang dengan kecepatan tinggi

    2. Kemudian masukkan tepung terigu, susu bubuk, aduk pakai spatula atau mixer dgn kecepatan rendah

    3. Kemudian masukkan pasta pandan dan santan, aduk sampai tercampur rata

    4. Masukkan adonan ke dalam cetakan yang sudah di olesi mentega

    5. Panggang dengan oven dengan suhu 165° (saya menggunakan baking pan, panggang dengan api kecil) selama kurang lebih 45-60 menit

    6. Tusuk kue untuk mengetahui kematangan. Kalau tidak lengket berarti kue sdh matang.




    Demikianlah Resep Bolu Pandan Sederhana, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Bolu Pandan Sederhana diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Pandan Sederhana - RetnoAnshor diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bolu Pandan Sederhana - RetnoAnshor dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2019/10/resep-bolu-pandan-sederhana-retnoanshor.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.