Resep Gulai daun singkong tahu oleh Dapoer sriwidi
Berikut ini cara memasak Gulai daun singkong tahu. Resep Gulai daun singkong tahu yang dishare oleh Dapoer sriwidi bisa jadi .
Resep Gulai daun singkong tahu
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ikat daun singkong, petik
- 3 bh tahu, bagi 2 bagian dan goreng
- 3 lmbr daun salam, sobek
- 3 lmbr daun jeruk, sobek
- 2 cm jahe, geprek
- 3 cm lengkuas, geprek
- 1 btg sereh, geprek
- 1/2 sdt merica bubuk
- 1/2 sdt ketumbar bubuk
- 1 sdt gula merah
- 1 bh santan instan
- 300 ml air
- Secukupnya garam
- Gula
- Minyak goreng
- Bumbu halus :
- 5 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 2 bh cabe merah keriting
- 2 bh cabe kecil
- 3 btr kemiri
- 5 cm kunyit
Langkah
-
Rebus daun singkong hingga empuk, lalu bilas dgn air dingin dan peras, kemudian potong kasar
-
Tumis bumbu halus, daun"an, sereh, jahe dan lengkuas hingga bumbu halus matang
-
Beri gula merah, merica bubuk dan ketumbar bubuk, aduk rata lalu beri air dan santannya
-
Masukkan tahu yg sudah digoreng dan daun singkong, beri gula dan garam, aduk rata. Cicipi
-
Kira" bumbu udah meresap matikan api, sajikan
Demikianlah Resep Gulai daun singkong tahu, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Gulai daun singkong tahu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gulai daun singkong tahu Karya Dapoer sriwidi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Gulai daun singkong tahu Karya Dapoer sriwidi dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2015/08/resep-gulai-daun-singkong-tahu-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.