Resep Roti goreng crispy oleh Lelly Kurniasih
Inilah cara memasak Roti goreng crispy. Resep Roti goreng crispy yang dishare oleh Lelly Kurniasih bisa jadi .
Resep Roti goreng crispy
Porsi:
Bahan-bahan
- Roti tawar
- Tepung vanila(sasa)
- Air
- Tepung panir
- Meises ceres
- slice Keju parut/keju
- SKM(susu kental manis) coklat
Cara Membuat
-
Tepung vanilla+air,,jangn terlalu kental & encer ya
-
Pipihkan roti tawar,, lalu masukan meises/keju,,
-
Bentuk segitiga,, lalu pinggiran rotinya dikash adonan tepung vanilla sdikit agar menempel
-
Lalu celupkan ke adonan tepung vanila (jngn terlalu basah y rotinya,yg pnting tepung panirnya nempel) dan baluri dengan tepung panir
-
Goreng roti sebentar,,angkat,, siap dihadangkan,,lalu bisa ditambah SKM coklat diatas roti,, selamat mencoba????
Itulah tadi Resep Roti goreng crispy, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Roti goreng crispy diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti goreng crispy Karya Lelly Kurniasih diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Roti goreng crispy Karya Lelly Kurniasih dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2015/08/resep-roti-goreng-crispy-karya-lelly.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.