Resep Kering Tempe /Oreg Tempe Bunda'ecy oleh Bunda Ecy
Dibawah ini adalah resep masakan Kering Tempe /Oreg Tempe Bunda'ecy. Resep Kering Tempe /Oreg Tempe Bunda'ecy yang dishare oleh Bunda Ecy bisa disajikan .
Resep Kering Tempe /Oreg Tempe Bunda'ecy
Porsi:
Bahan-bahan
- 4 papan tempe Iris tipis
- 200 gram cabe rawit
- 4 lembar daun jeruk
- 1 lembar daun salam
- 7 siung bawang merah
- 7 siung bawang putih
- 2 ruas jari lengkuas
- 200 ml Air asam jawa
- 2 butir gula jawa
- 2 SDM kecap manis
- 4 SDm gula pasir
- 1 sachet royko, 1 sdt garam
- 500 ml minyak sayur utk menggoreng tempe
Cara Membuat
-
Irish semua tempe bawang merah, Putih,gula Jawa dan cabe.??
-
Goreng semua Tempe yg sudah di Iris sampe kering dan tiriskan.
-
Kemudian minyak tdi yg sisa menggoreng Tempe kurangi sedikit, dan sisanya utk menumis bawang merah, putih tumis smpe harum, lalu masukan cabe daun jeruk,daun salad, dan lengkuas tumis sampe harum. (masak dgn api sedang)
-
Kemudian masukan gula jawa dan gula pasir,kecap manis kasih Air asam Jawa dan masak Hingga mendidih dan berbuih /mengental??
-
Sesudah mengental masukan garam dan royko aduk rata kemudian masukan tempe aduk sampe rata dan matikan api ??
-
Tunggu agak dingin taruh dalam tupperware.Selamat Memcoba Semoga Bermanfaat??
Demikianlah Resep Kering Tempe /Oreg Tempe Bunda'ecy, Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kering Tempe /Oreg Tempe Bunda'ecy diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kering Tempe /Oreg Tempe Bunda'ecy Oleh Bunda Ecy diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kering Tempe /Oreg Tempe Bunda'ecy Oleh Bunda Ecy dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2016/10/resep-kering-tempe-oreg-tempe-bunda.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.