Resep Otak-Otak goreng By Muthi Afifah

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Otak-Otak goreng By Muthi Afifah
  • Resep Otak-Otak goreng oleh Muthi Afifah

    Berikut ini adalah resep memasak Otak-Otak goreng. Resep Otak-Otak goreng yang dishare oleh Muthi Afifah cukup untuk 30  buah.



    gambar untuk resep Otak-Otak goreng


    Resep Otak-Otak goreng


    Porsi: 30  buah

    Bahan-bahan

    1. 300 gr ikan tenggiri (saya pakai surimi, karena di sini gak ada ikan tenggiri ??)
    2. 200 gr tepung sagu atau tapioka (resep asli hanya menggunakan 120 gr)
    3. 4 siung bawang merah sisir halus
    4. 3 siung bawang putih haluskan
    5. secukupnya Daun bawang
    6. 10 gr garam
    7. 1/4 sdt garam
    8. 1 butir telur

    Langkah

    1. Pertama, campurkan semua bahan kecuali tepung sagu. Aduk hingga tercampur rata.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Masukan tepung sagu dan aduk rata. Hasilnya memang masih cukup lengket.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Karena adonan masih cukup lengket, maka kita perlu membalur telapak tangan kita dengan tepung sagu saat membentuk otak-otak.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Panaskan air hingga mendidih di dalam panci, kemudian kita masukan otak-otak yang sudah dibentuk memanjang.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Ciri-ciri otak-otak sudah matanh adalah otak-otak akan mengambang. Kalau sudah matang, angkat dan tiriskan.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Setelh direbus, otak-otak bisa disimpan di kulkas untuk stock, bisa juga langsung digoreng.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. Goreng otak-otak dalam minyak panas hingga kecoklatan, kemudian sajikan dengan saus sambal ??

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah Resep Otak-Otak goreng, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Otak-Otak goreng diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Otak-Otak goreng By Muthi Afifah diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Otak-Otak goreng By Muthi Afifah dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2017/09/resep-otak-otak-goreng-by-muthi-afifah.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.