Resep Chicken teriyaki & yasai itame (tumis sayur) oleh Nirastorytummy
Dibawah ini adalah resep Chicken teriyaki & yasai itame (tumis sayur). Resep Chicken teriyaki & yasai itame (tumis sayur) yang dishare oleh Nirastorytummy bisa jadi .
Resep Chicken teriyaki & yasai itame (tumis sayur)
Porsi:
Bahan-bahan
- Chicken teriyaki:
- 250 gram daging ayam iris
- 1 bawang bombay iris
- 1 sachet saori saus teriyaki
- 2 sdm kecap manis
- 3 sdm minyak
- 1/2 gelas air
- Secukupnya garam dan kaldu bubuk
- Yasai itame:
- 2 bawang putih cincang
- 2 babycorn potong korek api
- 1 wortel potong korek api
- 1 genggam tauge
- 1/2 buah kembang kol ukuran sedang
- 1 sdm kecap manis
- 1/4 gelas air
- 3 sdm minyak (jika ada pake minyak wijen)
- Secukupnya garam dan kaldu bubuk
Cara Membuat
-
Chicken teriyaki: Panaskan minyak, oseng bawang bombay hingga wangi, masukan ayam oseng sampai pucat, masukan air, saus teriyaki, bumbui. Diamkan hingga bumbu meresap
-
Yasai itame: Panaskan minyak, oseng bawang putih, masukan semua sayur, tambahkan air, kecap, bumbui dan oseng hingga matang
-
Tinggal plating and ready to eat with rice ??
Itulah tadi Resep Chicken teriyaki & yasai itame (tumis sayur), Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Chicken teriyaki & yasai itame (tumis sayur) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Chicken teriyaki & yasai itame (tumis sayur) By Nirastorytummy diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Chicken teriyaki & yasai itame (tumis sayur) By Nirastorytummy dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2017/10/resep-chicken-teriyaki-yasai-itame.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.