Resep Kolak Pisang Putih Oleh ayunabillarumaropen_

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kolak Pisang Putih Oleh ayunabillarumaropen_
  • Resep Kolak Pisang Putih oleh ayunabillarumaropen_

    Dibawah ini adalah resep memasak Kolak Pisang Putih. Resep Kolak Pisang Putih yang dibuat oleh ayunabillarumaropen_ bisa menjadi .



    gambar untuk cara membuat Kolak Pisang Putih


    Resep Kolak Pisang Putih


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 3 buah pisang kepok..potong2
    2. Secukupnya agar2(bs skip)
    3. 1 liter santan kekentalan sedang
    4. 2 lembar daun pandan
    5. 3-4 sdm gula pasir..tergantung selera mannisnya yaa

    Langkah

    1. Didihkan santan..masukkan gula, pandan..biarkan sampai setengah mendidiih..lalu masukkan pisang.masak sampai santan benar2 mendidih.sambil sesekali diaduk spy tdk pecah...test manisnya sdh pas atau belumrr..

    2. Sajikan hangat atau dingin ttp enak..




    Itulah Resep Kolak Pisang Putih, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Kolak Pisang Putih diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kolak Pisang Putih Oleh ayunabillarumaropen_ diatas pada kategori resep berikut ini
               

    Anda sedang membaca Resep Kolak Pisang Putih Oleh ayunabillarumaropen_ dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2017/10/resep-kolak-pisang-putih-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.