Resep Ayam bakar bumbu instan By SnSkazoku

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Ayam bakar bumbu instan By SnSkazoku
  • Resep Ayam bakar bumbu instan oleh SnSkazoku

    Inilah cara memasak Ayam bakar bumbu instan. Resep Ayam bakar bumbu instan yang dibuat oleh SnSkazoku bisa disajikan 8 potong.



    resep Ayam bakar bumbu instan


    Resep Ayam bakar bumbu instan


    Porsi: 8 potong

    Bahan-bahan

    1. 1 ekor ayam dipotong 8
    2. 1 sachet bumbu Bamboe ayam goreng (atau merk lainnya)
    3. 1 btng serai
    4. 2 lbr daun salam
    5. 200 ml air
    6. 4 sdm kecap manis
    7. 2 sdm minyak goreng
    8. 1 sachet sambal terasi ABC (atau merk lainnya)

    Cara Membuat

    1. Bersihkan ayam & ungkep dgn bumbu, serai & salam selama 40 menit.

    2. Angkat dan rendam beberapa saat dalam campuran kecap, minyak & sambal.

    3. Bakar di atas teflon sampai agak kering. Siap dihidangkan.




    Demikianlah tadi Resep Ayam bakar bumbu instan, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Ayam bakar bumbu instan diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam bakar bumbu instan By SnSkazoku diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Ayam bakar bumbu instan By SnSkazoku dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2015/03/resep-ayam-bakar-bumbu-instan-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.