Resep Sop Tulang Sapi #KitaBerbagi oleh Inggried Dwi Wedhaswary
Berikut ini adalah cara memasak Sop Tulang Sapi #KitaBerbagi. Resep Sop Tulang Sapi #KitaBerbagi yang dibuat oleh Inggried Dwi Wedhaswary bisa disajikan 5 porsi.
Resep Sop Tulang Sapi #KitaBerbagi
Porsi: 5 porsi
Bahan-bahan
- 1 kg Tulang sapi (yang ada sumsumnya)
- 300 gram daging sapi
- 3 buah wortel, kupas, iris
- 3 buah kentang, kupas, potong sesuai selera
- Bumbu:
- 5 buah bawang putih
- 5 buah bawang merah
- 1/2 buah pala
- 5 buah kapulaga
- 5 buah pekak
- 3 butir cengkeh
- 2 batang daun bawang
- 1 batang daun seledri
Langkah
-
Tumis bawang putih dan bawang merah yang sudah diulek kasar, masukkan pala, kapulaga, cengkeh, pekak. Masukkan tulang dan daging hingga daging agak berubah warna. Tambahkan air. Beri garam secukupnya. Tutup panci, rebus hingga daging empuk (saya menggunakan panci presto. Direbus hingga keluar bunyi, dan didiamkan kira 15 menit)
Tambah foto
Tambah foto
Tambah foto
Demikianlah Resep Sop Tulang Sapi #KitaBerbagi, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sop Tulang Sapi #KitaBerbagi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sop Tulang Sapi #KitaBerbagi Karya Inggried Dwi Wedhaswary diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sop Tulang Sapi #KitaBerbagi Karya Inggried Dwi Wedhaswary dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2016/04/resep-sop-tulang-sapi-kitaberbagi-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.