Resep Sikuning Kue Lumpur oleh Momy's kitchen
Inilah cara membuat Sikuning Kue Lumpur. Resep Sikuning Kue Lumpur yang dishare oleh Momy's kitchen bisa disajikan .
Resep Sikuning Kue Lumpur
Porsi:
Bahan-bahan
- 400 gr kabocha / labu parang/labu kuning/waluh (sama aja)
- 200 gr tepung terigu
- 150 gr gula pasir
- 350 gr santan sedang
- 80 gr margarin cair
- 2 btr telur
- 1/2 sdt vanili
- 2 lbr daun pandan
- 5 lbr daun jeruk
- Sedikit garam
- Secukupnya kismis buat toping
Cara Membuat
-
Siapkan semua bahan
-
Kukus labu, panas-panas haluskan hingga lembut dan biarkan dingin
-
Rebus santan +daun pandan +daun jeruk + garam hingga mendidih, dinginkan.
-
Kocok telur dan gula pasir hingga gula larut, putih dan mengembang. Masukkan vanilli sambil terus dikocok Tuang santan sedikit demi sedikit sambil terus diaduk rata. - Masukkan terigu sedikit demi sedikit berselang-seling dengan labu. Aduk hingga rata. - Masukkan margarin leleh, aduk rata.
-
Panaskan cetakan kue lumpur, oles tipis margarin. Tuang adonan hingga 3/4 penuh, tutup. - Setelah 1/2 matang taburi topping, tutup kembali dan masak hingga matang. - Angkat dan dinginkan.
Demikianlah Resep Sikuning Kue Lumpur, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sikuning Kue Lumpur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sikuning Kue Lumpur Oleh Momy's kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sikuning Kue Lumpur Oleh Momy's kitchen dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2016/05/resep-sikuning-kue-lumpur-oleh-momy.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.