Resep Bolu dasar/bolu jadoel oleh seto_beri
Inilah cara membuat Bolu dasar/bolu jadoel. Resep Bolu dasar/bolu jadoel yang ditulis seto_beri bisa menjadi 1 loyang besar.
Resep Bolu dasar/bolu jadoel
Porsi: 1 loyang besar
Bahan-bahan
- 4 telur utuh
- 120 gr gula pasir
- 1/2 sdt sp (gak pake jg gpp)
- 125 gr terigu segitiga biru
- 1,5 sdm mentega cairkan
- 30 ml air biasa
- Topping : nutella, keju, mesis
Langkah
-
Kocok telur+gula pasir+sp sampai mengembang warna putih (kurleb 15 menit dgn mixer kec tinggi)
-
Masukkan terigu sambil diaduk perlahan
-
Masukkan mentega cair + air biasa sambil memanaskan oven
-
Masukkan kedalam loyang 25x25 cm yg sudah dioles mentega tepung/pakai kertas roti
-
Panggang di oven dgn api bawah dahulu selama 10 menit 160°C dan rubah api atas bawah selama 15 menit (lihat dan tes tusuk jika sudah matang bisa diangkat)
Itulah Resep Bolu dasar/bolu jadoel, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bolu dasar/bolu jadoel diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu dasar/bolu jadoel Kiriman dari seto_beri diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu dasar/bolu jadoel Kiriman dari seto_beri dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2017/07/resep-bolu-dasarbolu-jadoel-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.