Resep Nastar Renyah lembut oleh Nurdini Islamiyah
Berikut ini adalah resep cara membuat Nastar Renyah lembut. Resep Nastar Renyah lembut yang dibuat oleh Nurdini Islamiyah cukup untuk .
Resep Nastar Renyah lembut
Porsi:
Bahan-bahan
- 100 gr butter
- 100 gr mentega
- 80 gr gula halus
- 250 gr terigu segitiga
- 50 gr tepung maizena
- 1 kuning telur
- 1 sdt vanilli
- secukupnya Garam
- Selai nanas:
- 2 buah nanas (aku pake 2 karna nanasnya kecil2 ??)
- 50 gr gula pasir
- Bahan olesan:
- 2 kuning telur
- 3 sdm SKM
- 3 sdm minyak sayur
Langkah
-
Mixer butter + mentega + vanilli +garam,, mixer sebentar aja 1 menit cukup kalo kelamaan nnti adonannya jd meleber pas dipanggang, masukkan kuning telur mixer lagi sebentar saja.
-
Masukkan terigu dan tepung maizena aduk2 pakai spatula sampai tercampur rata dan mudah dibentuk, tips (biar nastarnya awet atau tahan lama sebaiknya terigu nya disangrai terlebih dahulu diatas api kecil kurang lebih 15 menitan)
-
Buat selai nya simpel banget parut nanas yg sudah dikupas lalu masak di api kecil aduk2 sampai airnya menyusut lalu masukkan gula pasir aduk2 lagi sampai berwarna kecoklatan angkat lalu dinginkan
-
Dan ini selai yg sudah jadi,, seharusnya bikin selai nya dulu baru adonannya????
-
Ambil sesendok adonan lalu isi tengahnya dgn selai nanas bentuk bulat letakkan diatas loyang yg sudah di olesi margarin
-
Panggang dlm oven selama 15 mnt (sblmnya oven sudah dipanaskan ya) keluarkan lalu dinginkan sebentar baru olesi dgn olesan kuning telur +skm+minyak,,lebih bagus 2 - 3 x oles,, setelah diolesi panggang lagi selama 15 mnt (waktu pemanggangan tergantung oven yah)
-
Kalau sudah matang angkat lalu dinginkan sebentar, setelah itu simpan di wadah tertutup agar tetap renyah.. Selamat mencoba ??????
Demikianlah tadi Resep Nastar Renyah lembut, Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Nastar Renyah lembut diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nastar Renyah lembut By Nurdini Islamiyah diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nastar Renyah lembut By Nurdini Islamiyah dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2017/09/resep-nastar-renyah-lembut-by-nurdini.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.