Resep Pancake coklat, topping vanila fla oleh Riska W Glenn
Dibawah ini adalah resep Pancake coklat, topping vanila fla. Resep Pancake coklat, topping vanila fla yang dibuat oleh Riska W Glenn cukup untuk 4 porsi.
Resep Pancake coklat, topping vanila fla
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 230 gram Tepung Terigu
- 250 ml Susu Cair UHT
- 5 buah Kuning Telur
- 3 buah Putih Telur
- 20 gram Bubuk Cokelat
- 150 gram Gula Pasir
- 1 buah Jeruk Nipis
- secukupnya Mentega
- 3 sendok teh Garam
- 1 sendok teh Baking Powder
- 1 sendok teh Esens (Essence) Vanila
- 1 bungkus Vanila Fla
Cara Membuat
-
Campur susu dan jeruk nipis dan diamkan selama kurang lebih 10-15 menit sampai susu terlihat menggumpal. Lalu tambahkan kuning telur, aduk sebentar kemudian masukkan putih telur.
-
Campurkan bahan kering : tepung terigu, coklat bubuk, baking powder, vanila esens, gula, garam ke dalam bahan campuran susu dan telur. Terakhir masukkan mentega yang telah dicairkan dan telah dingin, aduk rata dengan whisker.
-
Siapkan teflon tanpa margarin, panaskan sebentar lalu tuang 1 sendok sayur adonan. Panggang dg api kecil sampai keluar gelembung. Balik dan angkat, selesaikan sampai adonan habis
-
Hidangkan dengan saus vanila fla puding instan. Perpaduan coklat dan vanila sangat pas dilidah kami.
Demikianlah tadi Resep Pancake coklat, topping vanila fla, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Pancake coklat, topping vanila fla diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pancake coklat, topping vanila fla Dari Riska W Glenn diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pancake coklat, topping vanila fla Dari Riska W Glenn dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2018/04/resep-pancake-coklat-topping-vanila-fla.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.