Resep Asem asem iga Kambing Dari Nenk Lhia

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Asem asem iga Kambing Dari Nenk Lhia
  • Resep Asem asem iga Kambing oleh Nenk Lhia

    Dibawah ini adalah resep memasak Asem asem iga Kambing. Resep Asem asem iga Kambing yang ditulis Nenk Lhia cukup untuk .



    resep Asem asem iga Kambing


    Resep Asem asem iga Kambing


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 kg iga kambing
    2. 5 buah cabe merah
    3. 5 buah cabe rawit
    4. 3 siung bawang putih
    5. 3 siung bawang merah
    6. 1/2 sdt merica bubuk
    7. 1/2 sdt ketumbar bubuk
    8. 1 ruas jahe
    9. 1 sdt asam jawa
    10. 2 buah gula merah kelapa
    11. 2 lembar daun jeruk
    12. 2 gelas air
    13. Secukupnya minyak goreng utk menumis
    14. sesuai selera gula
    15. Secukupnya garam

    Cara Membuat

    1. Cuci bersih iga dan rebus hingga lunak menggunakan presto selama kurleb 1 jam

    2. Halus kan semua bumbu.. lalu tumis hingga harum.. masukan daun jeruk..lalu masukan iga kambing yang sudah lunak dan beri air 2 gelas agar bumbu meresap..

    3. Tambahkan gula.. garam..dan tunggu air hingga menyusut.. dan siap utk di hidangkan




    Itulah tadi Resep Asem asem iga Kambing, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Asem asem iga Kambing diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Asem asem iga Kambing Dari Nenk Lhia diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Asem asem iga Kambing Dari Nenk Lhia dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2018/06/resep-asem-asem-iga-kambing-dari-nenk.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.