Resep Ayam Kecap Inggris By Melz Kitchen

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Ayam Kecap Inggris By Melz Kitchen
  • Resep Ayam Kecap Inggris oleh Melz Kitchen

    Inilah resep memasak Ayam Kecap Inggris. Resep Ayam Kecap Inggris yang dibuat oleh Melz Kitchen bisa jadi 4 porsi.



    gambar untuk cara membuat Ayam Kecap Inggris


    Resep Ayam Kecap Inggris


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1/2 ekor ayam (potong 8)
    2. 1 sdt margarin
    3. 2 sdm olive oil
    4. 2 bh bawang putih cincang
    5. 2 bh jeruk limau
    6. 2 sdm bawang goreng
    7. Bahan saos: (campur+aduk rata)
    8. 150 ml air
    9. 3 sdm kecap manis
    10. 2 sdm kecap inggris
    11. 2 sdm kecap asin
    12. 1 sdm madu
    13. 1 sdt kaldu jamur
    14. 1 sdt gula
    15. 1/4 sdt garam
    16. 1/4 sdt lada

    Langkah

    1. Panaskan olive oil+margarin. Tumis bawang putih sampe harum. Masukan ayam. Aduk2 sampe berubah warna. Masukan campuran saos. Aduk rata. Masak api kecil biar saos menyerap ke ayam.

    2. Setelah saos menyerap dan mengental. (Jangan masak sampe kering ya, justru kuah saosnya yg nikmeehh banget ??). Matikan api. Peras 2 bh jeruk limau. Tes rasa.

    3. Tuang ke piring saji, tabur dgn bawang goreng. Voilaaa...ayam kecap inggris is ready!?? Mareee disantaapp..??




    Demikianlah Resep Ayam Kecap Inggris, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Ayam Kecap Inggris diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Kecap Inggris By Melz Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
             

    Anda sedang membaca Resep Ayam Kecap Inggris By Melz Kitchen dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2018/08/resep-ayam-kecap-inggris-by-melz-kitchen.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.