Resep Rendang Daging Sapi oleh Lita.Kitchen
Berikut ini adalah resep masakan Rendang Daging Sapi. Resep Rendang Daging Sapi yang dibuat oleh Lita.Kitchen cukup untuk .
Resep Rendang Daging Sapi
Porsi:
Bahan-bahan
- Bumbu Halus :
- 20 biji Cabe Rawit Merah
- 6 Siung Bawang Merah
- 2 Siung Bawang Putih
- 4 biji Cabe Merah
- 2 cm Kunyit
- 3 cm Jahe
- 1 sdm Ketumbar
- 5 butir Merica (boleh tambah)
- Bumbu Tambahan :
- 5 cm Lengkuas (geprek)
- 1 batang Serai (geprek)
- 1 lembar daun Salam
- 2 lembar daun Jeruk
- 1 butir kelapa parut
- 1 kg Daging sapi
- 1/2 sdt Garam (secukupnya)
- Kaldu bubuk (secukupnya)
- Minya Goreng utk menumis bumbu
Langkah
-
Sangrai segenggam kelapa Parut sampai kecoklatan lalu Giling sampai halus. Sisa kelapa ambil santannya, peras 2 x dg wadah terpisah (750+750ml)
-
Ulek/blen bumbu halus. Lalu Tumis dg sedikit minyak, tumis beserta bumbu tambahan.
-
Setelah bumbu harum masukan Daging sapi aduk sampai rata lalu tutup. Biarkan bumbu meresap & daging agak Kering.
-
Tuang Santan perasan kedua terlebih dahulu. Biarkan sampai mendidih & mengering.
-
Lalu tuang pati santan/santan perasan pertama. Aduk terus agar sanatan tdk pecah. Adung sampai santan mengering. Lalu masukan kelapa giling td. Aduk lagi.
-
Cek rasa. Siap disajikan.
-
Enak ;)
Demikianlah Resep Rendang Daging Sapi, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Rendang Daging Sapi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Rendang Daging Sapi Dari Lita.Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Rendang Daging Sapi Dari Lita.Kitchen dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2018/08/resep-rendang-daging-sapi-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.