Resep Puding Polkadot oleh Christina
Dibawah ini adalah resep masakan Puding Polkadot. Resep Puding Polkadot yang dibuat oleh Christina cukup untuk .
Resep Puding Polkadot
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan Polkadot (Merah) :
- 1 sdm agar merah
- 2 sdm peres gula pasir
- 2 sdm SKM putih
- secukupnya air (saya sekitar 100 ml)
- Bahan Puding Putih :
- sisa dari 1 bungkus agar putih (saya ambil 1 sdm untuk polkadot)
- 2 sdm susu kental manis putih
- 2 sdm gula pasir
- 300 ml air
Langkah
-
Aduk bahan Polkadot Merah, panaskan api kecil sambil terus di aduk sampai mendidih.
-
Tuang di piring lebar. Biarkan dingin
-
Cetak bulat (saya pakai tutup vit C yo*c 100*
-
Diamkan di kulkas dulu
-
Buat Puding Putih : Campur semua bahan puding putih, rebus dg api kecil sampai mendidih, biarkan uap panas menghilang (saya diamkan 5 menit)
-
Penyelesaian : Tata polkadot di tepian mangkuk (saya pakai mangkuk jago) sampai semua tepian terisi polkadot.
-
Tuangi adonan puding putih sampai semua polkadot tertutup adonan puding putih. Biarkan dingin, sajikan
Itulah tadi Resep Puding Polkadot, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Puding Polkadot diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding Polkadot Dari Christina diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Puding Polkadot Dari Christina dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2018/11/resep-puding-polkadot-dari-christina.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.