Resep Sup Oyong Campur Kiriman dari Fatihatul Muali

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sup Oyong Campur Kiriman dari Fatihatul Muali
  • Resep Sup Oyong Campur oleh Fatihatul Muali

    Inilah cara membuat Sup Oyong Campur. Resep Sup Oyong Campur yang ditulis Fatihatul Muali bisa jadi 3 porsi.



    gambar untuk cara membuat Sup Oyong Campur


    Resep Sup Oyong Campur


    Porsi: 3 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 buah oyong
    2. 1 buah wortel
    3. 3 buah jamur kuping
    4. secukupnya Kol
    5. 6 Telur puyuh rebus
    6. 2 butir Bakso ikan
    7. Bawang merah & bawang putih goreng
    8. secukupnya Lada bubuk, garam
    9. Daun bawang & daun seledri
    10. 4 gelas air, sesuaikan dengan kebutuhan

    Langkah

    10 menit
    1. Rendam jamur kuping, cuci dan potong semua sayuran

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Didihkan air, masukkan semua sayuran, setelah mendidih masukkan garam, lada, matikan apinya, siap hidangkan dengan taburan bawang merah & putih goreng

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah tadi Resep Sup Oyong Campur, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Sup Oyong Campur diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sup Oyong Campur Kiriman dari Fatihatul Muali diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sup Oyong Campur Kiriman dari Fatihatul Muali dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2015/01/resep-sup-oyong-campur-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.