Resep Tempe tahu bacem bakar oleh Indah Purnama
Berikut ini adalah cara membuat Tempe tahu bacem bakar. Resep Tempe tahu bacem bakar yang dibuat oleh Indah Purnama bisa disajikan .
Resep Tempe tahu bacem bakar
Porsi:
Bahan-bahan
- Bumbu halus :
- 3 butir kemiri
- 1 sdm ketumbar
- 1/2 sachet Lada bubuk
- 4 siung bawang putih
- 5 siung bawang merah
- Jahe geprek
- Lengkuas geprek
- 2 lembar Daun salam
- 2 lembar Daun jeruk
- Garam
- Bahan lainnya :
- Air 1 gelas (sesuai selera)
- Tahu
- Tempe
- sesuai selera Kecap
- sesuai selera Gula merah
Langkah
-
Tumis semua bumbu halus, setelah wangi masukkan air
-
Setelah air mendidih, masukkan tempe dan tahu
-
Masukkan gula merah dan kecap, koreksi rasa jika dirasa sudah pas tunggu sampai airnya menyusut.
-
Setelah menyusut bakar di teflon jangan lupa olesi margarin terlebih dahulu
-
Sajikan
Itulah tadi Resep Tempe tahu bacem bakar, Semoga berguna untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Tempe tahu bacem bakar diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tempe tahu bacem bakar Kiriman dari Indah Purnama diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tempe tahu bacem bakar Kiriman dari Indah Purnama dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2015/05/resep-tempe-tahu-bacem-bakar-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.