Resep Nasi kuning magic com oleh Dewi Rahayu
Berikut ini adalah cara membuat Nasi kuning magic com. Resep Nasi kuning magic com yang dibuat oleh Dewi Rahayu bisa menjadi .
Resep Nasi kuning magic com
Porsi:
Bahan-bahan
- 4 1/2 cup beras
- 65 ml santan instan
- 6 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 2 lembar daun salam
- 1 batang sereh
- 1 ruas kunyit (me: kunyit nya besar)
- 1 sdt garam /secukupnya
- Sedikit penyedap ayam (me: 1/2 sdt)
Langkah
-
Cuci beras sampai bersih, lalu rendam kurleb 1 jam an, sementara itu haluskan duo bawang dan kunyit, geprak serehnya.
-
Lalu buang air rendaman beras, masukan beras ke magic com, masukan bumbu yg sdh di haluskan, daun salam, sereh, garam n penyedap ayamnya, juga santan yg sdh di larutkan sma sedikit air
-
Masukan air, takaran airnya di sesuaikan seperti moms masak nasi seperti biasanya aja ya, jg tergantung berasnya. Saya sih kurleb satu ruas jari udah termasuk ma santan nya. Aduk rata semuanya. Lalu tekan tombol cook deh
-
Oya moms, kata mama sya kalo masak nasi kuning di magic com suka ga rata, so saya inisiatif utk sering mengaduk beras yg sedang di masak di magic com. Hasilnya rasanya merata, nasinya pulen, Enak.. Si kk dan dd.. Juga yg ultah makan dengan lahap.. Si suami mah blm plg kerja, hehe
-
Happy cooking moms..
Itulah Resep Nasi kuning magic com, Semoga anda menyukainya.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Nasi kuning magic com diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi kuning magic com By Dewi Rahayu diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nasi kuning magic com By Dewi Rahayu dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2019/09/resep-nasi-kuning-magic-com-by-dewi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.