Resep Bolu pisang coklat meses - Mayrafay

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bolu pisang coklat meses - Mayrafay
  • Resep Bolu pisang coklat meses oleh Mayrafay

    Inilah cara memasak Bolu pisang coklat meses. Resep Bolu pisang coklat meses yang dishare oleh Mayrafay bisa jadi .



    resep makanan Bolu pisang coklat meses


    Resep Bolu pisang coklat meses


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 250 gr tepung terigu segitiga
    2. 250 gr gula pasir
    3. 1/2 sdt baking fowder+permifan
    4. 3 butir telur
    5. 4 pisang ambon
    6. 2 sdm minyak sayur
    7. Topeng :
    8. Susu kental manis
    9. Meses

    Langkah

    1. Haluskan pisang dengan sendok saya kesulitan pakai garpu karena mungkin blm tau caranya hehehe. Kemudian sisihkan

    2. Pisahkan putih telur dengan kuning telur

    3. Kocok putih telur dengan gula pasir (saya pakai mixer)

    4. Masukan kuning telur setelah tercampur masukan tepung terigu, permifan, dan baking Powder sedikit demi sedikit. Setelah tercampur rata matikan mixer.

    5. Masukan minyak sayur 2 dan siap untuk di masukan ke dalam cetakan. Karena blm punya loyang jadi pakai cetakan bolu kukus...

    6. Saya masukan meses atau susu coklat untuk topping sebelum dikukus....jadi deh... Selamat menikmati.




    Demikianlah Resep Bolu pisang coklat meses, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Bolu pisang coklat meses diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu pisang coklat meses - Mayrafay diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bolu pisang coklat meses - Mayrafay dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2015/04/resep-bolu-pisang-coklat-meses-mayrafay.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.