Resep Brownies pisang kukus oleh hani maryana
Berikut ini cara membuat Brownies pisang kukus. Resep Brownies pisang kukus yang ditulis hani maryana bisa menjadi .
Resep Brownies pisang kukus
Porsi:
Bahan-bahan
- 200 gr tepung terigu
- 250 gr gula pasir
- 4 butir telur
- 150 gr dcc
- 50 gr coklat bubuk
- 1/2 sdt vanili
- 1/2 sdt baking powder
- 6 sdm mentega
- 1/2 sdt garam
- 6 buah pisang ambon d lumatkan
Langkah
-
Tim mentega plus dcc sampe cair..tunggu agak dingin
-
D wadah lain terigu coklat bubuk plus baking powder d campur lalu d ayak. Tambahkan vanilli dan garam.
-
Mix telur plus gula sampe mengembang lalu masukan terigu yang sudah d ayak
-
Lalu masukan pisang yang sudah d lumatkan.. Aduk rata
-
Lalu masukan tim dcc lalu aduk balik adonan sampe coklatnya rata
-
Masukan ke dalam loyang yang sudah d olesi mentega tipis" hentakan adonan supaya tidak ada gelembung udara
-
Kukus sampe mateng tes tusuk y klo sudah tidak ada adonan yang nempel berarti sudah matang
-
Maap sebelumnya panaskan dlu dandangnya plus kasih kain d penutupnya supaya air uap tidak menetes dan api jangan terlalu besar biar gak bergelombang
Itulah tadi Resep Brownies pisang kukus, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Brownies pisang kukus diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Brownies pisang kukus Dari hani maryana diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Brownies pisang kukus Dari hani maryana dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2015/04/resep-brownies-pisang-kukus-dari-hani.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.