Resep Siomay ayam oleh lestari cicie lukman
Berikut ini adalah resep Siomay ayam. Resep Siomay ayam yang dishare oleh lestari cicie lukman dapat disajikan .
Resep Siomay ayam
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr ayam giling
- 5 sdm tepung tapioka
- 1 sdt bawang putih bubuk
- 1/2 sdt lada
- 1 sdt minyak wijen
- 1/2 sdt saos tiram
- 1 telur
- 1 labuh kecil, parut
- Garam seckpnya
- 1 Tahu cina,potong 4bagian
- 3 pare uk sedang,potong2
Cara Membuat
-
Campur smua bahan jadi satu, kecuali pare dan tahu cina
-
Test rasa dgn menggoreng sedikit adonan, jika kurang rasa tambah sesuai selera
-
Kukus dgn menggunakan cetakan Bolu kukus yg sdh di olesi minyak goreng
-
Ambil bbrpa sendok utk isian pare
-
Kukus siomay, pare dan tahu selama 20mnt atau sampai matang, tutup kukusan di alasi dgn kain basah yaa.. Done ??
-
SAMBEL KACANG
-------------------------
- 200gr kacang tanah,goreng
- 10 cabe rawit merah
- 3 bawang putih
- 1 cm kencur
- 2 daun jeruk
- 1 jeruk limau
Gula merah dan garam secukupnya
?Haluskan smua bahan,lalu goreng,beri kecap dan saus pedas, tes rasa,beri perasan jeruk limau.. sambel kacang siap di nikmati ??.
Demikianlah tadi Resep Siomay ayam, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Siomay ayam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Siomay ayam Karya lestari cicie lukman diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Siomay ayam Karya lestari cicie lukman dengan alamat Url: https://iniblogkatun.blogspot.com/2015/04/resep-siomay-ayam-karya-lestari-cicie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.